Sabtu, 18 Oktober 2014

LDK (Latihan Dasar Kepemimpinan) 2014

01.02 // by Unknown // No comments

Upacara Pembukaan        Dalam rangka pelatihan kepemimpinan, SMP Negeri 29 Semarang mengadakan kegiatan rutin yang diadakan tiap tahun. Pada tahun 2014, SMP Negeri 29 Semarang bekerjasama dengan Brimob Kavaleri Tank Ambarawa. Peserta LDK diikuti oleh seluruh calon anggota OSIS dan PASKIBRA SMP Negeri 29 Semarang.    Rangkaian kegiatan dimulai dari keberangkatan peserta LDK dari SMP Negeri 29 Semarang...

Jumat, 17 Oktober 2014

Peringatan Hari Kesaktian Pancasila

22.18 // by Unknown // No comments

Dalam rangka memperingati Hari Kesaktian Pancasila yang jatuh pada hari rabu tanggal 1 Oktober 2014, SMP Negeri 29 Semarang turut ikut serta memperingati dengan mengadakan Upacara Bendera. Upacara Kesaktian Pancasila juga bertepatan dengan Pelantikan Pengurus OSIS 2014/2015. Pada pelaksanaan Upacara Kesaktian Pancasila, PASKIBRA SMP Negeri 29 Semarang bertindak sebagai Petugas Upacara. Upacara peringatan tersebut diikuti oleh seluruh siswa SMP...

Perayaan Hari Idul Adha 1435 H

19.07 // by Unknown // No comments

Shalat Idul Adha 1435 H Perayaan Hari Raya Idul Adha 1435 H bertepatan dengan tanggal 5 Oktober 2014. Pelaksanaan serangkaian kegiatan Perayaan Idul Adha dimulai dengan Sholat Idul Adha berjamaah di lapangan upacara SMP Negeri 29 Semarang. Sholat Idul Adha dimulai pukul 06.00 WIB sampai dengan selesai dan diimami oleh Bapak Drs. Slamet yang juga bertindak sebagai penceramah.  Kemudian acara selanjutnya adalah Penyembelihan Hewan...